Aplikasi Dapodik Versi 2024 Akhirnya Rilis

Aplikasi Dapodik Versi 2024 akhirnya rilis!

Kini #SobatData dan #SahabatDikbud sudah dapat melakukan pendatan Dapodik untuk Tahun Ajaran 2023/2024 semester ganjil.

Prioritaskan pendataan Peserta Didik Semester 1 Tahun Ajaran 2023/2024 dengan status “Naik Kelas” terlebih dahalu, ya, kemudian lanjutkan dengan pendataan peserta didik baru. Jangan lupa, periksa isian partisipasi Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)!

Ingat-ingat Juknis BOSP Pemendikbudristek No. 63 Tahun 2022 tentang Petunjuk Teknis Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan, yang menyebutkan bahwa batas waktu pemutakhiran data Dapodik sampai dengan 31 Agustus 2023.

Jangan sampai terlewat, ya!

untuk unduhan dan informasi lengkap pembaruan aplikasi Dapodik versi 2024 kunjungi laman https://dapo.kemdikbud.go.id/

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

67 − = 60